Categories
Uncategorized

Silky Pudding dengan Topping Gula Jawa

Silky Pudding dengan Topping Gula Jawa

Memadukan rasa modern dan tradisional, puding lembut satu ini bisa membuat pelanggan kamu nambah terus.

Bahan:

  • 1.200 ml susu UHT
  • 1 bungkus agar-agar tawar
  • 3 sdm gula pasir
  • 3 gula jawa
  • 50 ml air

Cara membuat:

  1. Pertama masak agar-agar, susu, dan gula.
  2. Setelah mendidih, pindahkan ke cetakan, dinginkan hingga set.
  3. Kemudian masak gula jawa dan air, dinginkan.
  4. Setelah puding set, tuang cairan gula jawa di atas puding dan sajikan.
  5. Kunjungi Juga

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *